Jepara, 3 Juli 2025. PT Solusi Bangun Indonesia Tbk melalui divisi pengelolaan limbah ramah lingkungan yang bernama Nathabumi, berkolaborasi dengan Yayasan Got Bag Indonesia dalam penyelenggaraan Beach Clean-Up di Pantai Teluk Awur, Kecamatan Tahunan, Jepara, pada Rabu 2 Juli 2025. Bersih-bersih…