Jakarta, 25 Februari 2025 – Konsistensi dan inovasi yang dilakukan PT Solusi Bangun Indonesia Tbk dalam penerapan prinsip-prinsip keberlanjutan kembali mendapatkan pengakuan nasional melalui raihan dua penghargaan PROPER Emas dan satu PROPER Hijau dari Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) Republik Indonesia. Dua…